Giat Door To Door System Polsek Sukaresmi Dengarkan Keluhan Masyarakat

    Giat Door To Door System Polsek Sukaresmi Dengarkan Keluhan Masyarakat
    Giat Door To Door System Polsek Sukaresmi Dengarkan Keluhan Masyarakat

    Kapolsek Sukaresmi yang beserta Anggota mendengarkan aspirasi masyarakat melalui program DDS di Wilayah Desa Pakuon Kecamatan Sukaresmi.
    Kami melaksanakan kegiatan ini karena program Kapolres Cianjur agar bisa menampung keluhan masyarakat serta mencari solusinya.

    “Kami berharap komunikasi yang aktif bersama warga bisa membuat kehadiran Polri di setiap aktifitas kegiatan masyarakat bisa bermanfaat.”ujarnya
    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Sukaresmi AKP Sudarsono “Kegian ini bisa jadi wadah komunikasi terkait adanya segala permasalahan yang ada dengan harapan mendapat solusi.”tutupnya

    cianjur humas polres cianjur polda jabar
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Silaturahmi Warga, Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Sukaresmi Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tim Voli Putra Putri Polda Jatim Raih Tiket Babak Final di Kapolri Cup 2024
    Pembinaan Siswa SDN Rawa Sari oleh Bhabinkamtibmas Polsek Ciranjang Dalam Rangka Akreditasi
    Pengaturan Arus Lalu Lintas dalam Rangka PAM Jemaah Umroh di Sukanagara
    Anjangsana Bhabinkamtibmas Cibinong: Meningkatkan Keterhubungan dengan Warga Desa Sukamekar

    Ikuti Kami